Jika mendapatkan 24 poin, Anda akan mendapatkan pembatasan produk dan trafik selama 14 hari. Jika Anda mendapatkan 36 poin, Anda akan mendapatkan pembatasan produk dan produk Anda akan dinonaktifkan selama 21 hari.
Berapa lama penalti Lazada hilang?
Poin akan terhapus dalam waktu 365 hari sejak pemberian poin tersebut.
Kapan poin pelanggaran Lazada hilang?
Poin Pelanggaran yang Anda dapatkan akan di reset setelah 365 hari, dihitung sejak hari pertama Anda mendapatkan poin tersebut.
Baca Selengkapnya tentang Kapan poin pelanggaran Lazada hilang?
Berapa lama pembatalan otomatis di Lazada?
hari kalender
Seller harus mengubah status pesanan menjadi Siap Dikirim (RTS) dalam 2 hari hari dihitung dari tanggal pesanan masuk, jika status belum diubah menjadi Siap Dikirim (RTS) maka pesanan akan dibatalkan secara otomatis.
Berapa maksimal upload produk di Lazada?
Setelah mengetahui cara upload produk di Lazada, kamu pasti bertanya, berapa sih maksimal upload produk di Lazada? Dikutip dari Seller Center Lazada, setiap penjual hanya boleh mengunggah 2.000 produk aktif. Kamu bisa meningkatkan jumlah upload, jika mampu menjual minimal 100 barang dalam 30 hari.
Baca Selengkapnya tentang Berapa maksimal upload produk di Lazada?
Kenapa paket saya gagal dikirim Lazada?
Pengiriman Lazada sedang overload ataupun melebihi batas maksimal sehingga paket kamu belum dapat dikirimkan. Umumnya Lazada mengutamakan paket yang sudah masuk sebelumnya. Terjadi kesalahan dalam penulisan alamat, nomor handphone dan nama penerima sehingga menyebabkan pengiriman terkendala.
Baca Selengkapnya tentang Kenapa paket saya gagal dikirim Lazada?
Apa itu poin pelanggaran di Lazada?
Poin Pelanggaran adalah sistem berbasis poin untuk mengukur kepatuhan penjual atas kebijakan-kebijakan yang berlaku di Lazada. Sistem poin ini akan membantu penjual memahami kebijakan Lazada secara lebih transparan dan menjadikan Lazada sebagai platform yang adil dan teratur untuk semua pihak.
Baca Selengkapnya tentang Apa itu poin pelanggaran di Lazada?
Kenapa Lazada saya diblokir?
Alasan Akun Lazada Diblokir
Pengguna mendaftarkan produk yang sensitif. Pengguna menjual produk yang bertentangan dengan hokum local (Kelayakan dan spesifikasi label) Pengguna yang memiliki akses yang tidak terotorisasi ke Seller Center.
Baca Selengkapnya tentang Kenapa Lazada saya diblokir?
Bagaimana cara membatal pesanan di Lazada?
Apabila Pesanan Anda belum masuk pengiriman, Anda bisa melakukan pembatalan pada aplikasi Lazada atau membuat pesanan yang baru dengan cara: Klik Akun. Pilih Pesanan Saya kemudian pilih pesanan yang ingin dibatalkan. Kemudian klik Batal pada item yang ingin dibatalkan.
Baca Selengkapnya tentang Bagaimana cara membatal pesanan di Lazada?
Apakah ada kasus penipuan di Lazada?
Penipuan di Lazada dapat terjadi dimana saja, termasuk penipuan Lazada lewat WA dan penipuan Lazada COD. Seller penipu di Lazada akan memanfaatkan toko untuk menipu dan minta melakukan transaksi diluar Lazada.
Baca Selengkapnya tentang Apakah ada kasus penipuan di Lazada?
Bisakah menolak paket COD Lazada?
Pilih pesanan COD yang ingin dibatalkan. Klik opsi Batal yang tertera di kanan bawah. Pilih alasan membatalkan pesanan, lalu tekan Pilih. Tekan opsi Kirimkan dan pesanan COD berhasil dibatalkan.
Apakah pesanan yang sudah dikemas bisa dibatalkan Lazada?
Sebagaimana yang telah dijelaskan pada ketentuan membatalkan pesanan di Lazada, ketika pesanan sudah dalam proses penjual maka tidak dapat dibatalkan. Meskipun demikian, Anda bisa mencoba menghubungi pihak penjual apabila pesanan yang sudah dikemas akan dibatalkan.
Baca Selengkapnya tentang Apakah pesanan yang sudah dikemas bisa dibatalkan Lazada?
Bagaimana jika penjual tidak merespon pembatalan pesanan Lazada?
Pihak penjual akan diberi waktu 3 hari untuk memproses pesanan tersebut. Jika dalam waktu tersebut, penjual tidak merespon maka pesanan otomatis batal dan penjual akan dikenakan poin penalti.
Baca Selengkapnya tentang Bagaimana jika penjual tidak merespon pembatalan pesanan Lazada?
Ongkir di Lazada ditanggung siapa?
A.
Seller akan menanggung sendiri subsidi gratis ongkir dan Lazada akan memotong subsidi gratis ongkir setiap bulannya melalui Account Statement.
Baca Selengkapnya tentang Ongkir di Lazada ditanggung siapa?
Apa itu limit di Lazada?
Limit lazada paylater merupakan bentuk batasan saldo maksimal yang bisa digunakan oleh pihak pengguna lazada untuk melakukan kegiatan transaksi pembelian produk yang dilakukan secara online.
Berapa komisi jualan di Lazada?
Untuk itu informasi mengenai biaya komisi atau biaya admin Lazada seller atas berjualan sebagai seller Lazada, yaitu 1,8% per transaksi yang berhasil diproses.
Berapa kali percobaan pengiriman paket gagal?
Jika 3 kali percobaan pengiriman paket gagal, barang akan dikembalikan ke pengirim / penjual.
Apakah kurir akan menghubungi kita?
Apakah kurir akan selalu menelpon atau menghubungi kita saat paket dalam proses pengantaran ke alamat tujuan? jawabannya tidak. Tetapi rata-rata kurir akan menanyakan alamat jelas supaya proses pengantaran paket lebih cepat.
Apa yang terjadi jika paket COD gagal dikirim?
[Bayar di Tempat] Bagaimana jika pengiriman pesanan COD (Bayar di Tempat) gagal dilakukan? Jika pengiriman gagal dilakukan, maka jasa kirim akan melakukan pengiriman ulang dengan waktu dan batas jumlah pengiriman ulang yang bergantung pada jasa kirim yang dipilih*.
Apa yang terjadi jika seller membatalkan pesanan di Lazada?
Saat Anda membatalkan pesanan, maka seluruh produk dalam nomor paket yang sama akan ikut dibatalkan. 2. Setelah pesanan Anda batalkan, mohon untuk tidak dilakukan pengiriman dengan cara apapun. 3. Pembatalan akan tetap dihitung sebagai kelalaian penjual dan akan mengurangi positif seller rating.
Apa Itu Honey Score Lazada?
Honey Score yang diberikan adalah hasil perhitungan dari beberapa parameter toko Anda seperti: Performa Produk, Kualitas Toko, dan Tingkat Penjualan.