Penyebab Checkout gagal F01 pertama yang sering tidak disadari oleh pengguna Shopee adalah login dengan dua akun Shopee yang berbeda dalam satu HP atau perangkat. Coba kamu ingat, apakah kamu pernah melakukannya? Kamu mungkin pernah login menggunakan akun Shopee temanmu, atau saudaramu di HP-mu.
Kenapa saya tidak bisa check out Shopee?
Terdapat beberapa kemungkinan yang menyebabkan Anda tidak dapat melakukan checkout pesanan: Akun Anda dibatasi Akun Anda akan dibatasi jika terdeteksi terlibat dalam aktivitas mencurigakan yang melanggar Syarat & Ketentuan Shopee.
Baca Selengkapnya tentang Kenapa saya tidak bisa check out Shopee?
Apa yang dimaksud M02 di Shopee?
Sebagai infromasi, kode error M02 yang muncul pada saat checkout pesanan di Shopee menandakan bahwa voucher/ promo tidak dapat digunakan.
Baca Selengkapnya tentang Apa yang dimaksud M02 di Shopee?
Bagaimana jika akun Shopee terdapat aktivitas mencurigakan?
- Ubah kata sandi akun dan segera ganti nomor PIN ShopeePay Anda.
- Hubungi Customer Service Shopee melalui layanan Telepon dan Live Chat di pusat bantuan Aplikasi Shopee.
Apa maksud M11 di Shopee?
Error Kode M11: Checkout gagal karena terdapat aktivitas mencurigakan. Kode error tersebut terjadi berulang saat pengguna hendak melakukan checkout, sehingga hal ini membatasi transaksi pengguna.
Berapa batas Checkout di Shopee?
Jumlah maksimal pembelian produk di Shopee adalah 40 produk/checkout. Anda tidak dapat lagi menambahkan produk setelah Anda berhasil melakukan pembayaran. Jika Anda ingin menambahkan produk lain, silakan membuat pesanan baru. Pastikan Anda sudah membuat akun Shopee sebelum melakukan checkout.
Baca Selengkapnya tentang Berapa batas Checkout di Shopee?
Kenapa setiap mau checkout Shopee gagal M01?
Beberapa kode error saat checkout shopee di antaranya: Error Kode M01: Upaya untuk checkout tidak dapat dilanjutkan karena akun Anda terindikasi melanggar kebijakan Shopee. Error Kode M02: Promo tidak dapat digunakan karena terdapat aktivitas mencurigakan di akunmu.
Baca Selengkapnya tentang Kenapa setiap mau checkout Shopee gagal M01?
Akun Shopee dibatasi sampai kapan?
Akun yang dibatasi akan ditutup secara permanen dalam 30 hari setelah Notifikasi dikirimkan, jika: Pengajuan naik banding tidak dilakukan dalam 30 hari, atau. Pengajuan naik banding tersebut gagal.
Baca Selengkapnya tentang Akun Shopee dibatasi sampai kapan?
Akun shopee dibatasi apakah masih bisa belanja?
Akun Anda dibatasi
Akun Anda akan dibatasi jika terdeteksi terlibat dalam aktivitas mencurigakan yang melanggar Syarat & Ketentuan Shopee. Jika akun Anda sedang dibatasi, Anda tidak dapat membuat pesanan ataupun melakukan pembayaran.
Kenapa Shopee bisa error?
Penyebab Aplikasi Shopee Error
Ada beragam alasan aplikasi Shopee error, misalnya, karena koneksi Internet tidak stabil, gangguan pada server, aplikasi belum diperbarui ke versi terbaru, dan lainnya.
Baca Selengkapnya tentang Kenapa Shopee bisa error?
Apakah belanja di Shopee bisa kena tipu?
Penjual dapat melakukan pemalsuan penilaian untuk menipu Pembeli tentang kualitas produknya. Anda dapat melaporkan produk tersebut melalui icon pada penilaian yang bersangkutan pada aplikasi Shopee atau situs Shopee. Pilih Lainnya untuk menyertakan alasan Anda.
Baca Selengkapnya tentang Apakah belanja di Shopee bisa kena tipu?
Apa yang terjadi jika akun Shopee di bekukan?
Hal ini harus Anda pikirkan baik-baik karena jika akun Shopee dibekukan permanen maka Anda tidak akan bisa melakukan transaksi apapun. Terlebih jika Anda adalah seler, tentu saja tidak akan bisa berjualan produk lagi.
Baca Selengkapnya tentang Apa yang terjadi jika akun Shopee di bekukan?
Bagaimana cara menghubungi Customer Service Shopee?
Jika masih memiliki pertanyaan terkait paket Shopee Express, kamu dapat menghubungi Customer Service Shopee Express di (021) 1500702. Selain nomor telepon, kamu bisa menghubungi Shopee Express melalui cara-cara berikut: Live Chat: Klik di sini untuk chat langsung dengan Tim Shopee Xpress Support.
Baca Selengkapnya tentang Bagaimana cara menghubungi Customer Service Shopee?
Apa yang terjadi jika pesanan Shopee melewati batas waktu?
Batas waktu pengiriman dihitung dari masa Dikirim dalam dengan mempertimbangkan hari libur dan masa operasional jasa kirim yang digunakan. Pengiriman pesanan yang terlambat dapat menyebabkan peningkatan pengembalian atau pengajuan pengembalian dana.
Apa arti tanda seru merah di chat Shopee?
Namun, bila yang terlihat icon tanda seru berwarna merah, artinya performa toko Anda masih di bawah standar serta menunjukkan bahwa setidaknya ada satu target performa yang belum tercapai.
Kenapa akun SPayLater dibatasi?
Jika akun SPayLater Anda dibatasi, kemungkinan disebabkan oleh keterlambatan pembayaran atau alasan lain. Cek tagihan Anda di Shopee dan segera lakukan pembayaran. SPayLater hanya tersedia untuk Pengguna terpilih.
Kenapa ada aktivitas mencurigakan di Shopee?
Berapa kali kita boleh membatalkan pesanan di Shopee?
⚠️ Pembeli hanya dapat mengajukan 1 (satu) kali permintaan pembatalan untuk setiap pesanan. Jika pengajuan pembatalan Anda ditolak oleh Penjual, Anda tidak dapat mengajukan pembatalan lagi untuk pesanan yang sama.
Bagaimana cara agar gratis ongkir di Shopee?
Untuk menikmati Gratis Ongkir, Pembeli harus melakukan pembelian min. belanja Rp30.000 per toko dalam 1 (satu) kali checkout. Jika pengiriman pesanan membutuhkan ongkir lebih dari Rp10.000/pesanan, Shopee dapat menunjukkan sisa biaya ongkir pada saat checkout untuk ditanggung oleh Pembeli.
Mengapa akun Shopee saya dibatasi?
Akun shopee anda yang dibatasi oleh shopee disebabkan oleh beberapa hal, bisa karena sistem eror dan bisa karena anda dianggap melakukan pelanggaran. Sampaikan banding ke cs shopee jika anda tidak melanggar apa pun. Mudah-mudahan artikel Penjelasan Kenapa Akun Shopee Dibatasi Dan Solusi Cara Memulihkan ini bermanfaat.
Kenapa saya tidak bisa COD di Shopee?
Minimal atau Maksimal Harga Produk Tidak Memenuhi Syarat
Penyebab Shopee tidak bisa COD lainnya adalah minimal atau maksimal harga produk tidak memenuhi syarat dan ketentuan sistem COD Shopee. Ya, pihak Shopee memang menerapkan beberapa syarat dan ketentuan sistem COD.